Terkadang seseorang salah mengira mengenai bentuk wajah bulat dengan bentuk wajah oval, saat diperhatikan sekilas memang agak mirip namun jika diamati kedua hal tersebut benar-benar berbeda. Kesalahan saat menilai bentuk wajah tersebutlah yang akan dapat merusak penampilan anda. Wajah oval mempunyai bentuk sedikit lebih memanjang saat ditarik garis lurus dari bagian kepala. Tak perlu berlama-lama berikut
model rambut untuk wajah oval terbaik untuk anda!
Model Rambut untuk wajah oval Wanita
Wanita memang harus selalu tampil cantik dan berbeda agar mendapatkan porsi perhatian lebih dibandingkan yang lainnya. Fashion untuk wanita selalu berubah-ubah mengikuti perkembangan zaman, namun ada beberapa
model rambut yang abadi, inilah
model rambut wanita untuk wajah oval :
1. Model rambut berombak asymmetrical bob untuk wajah oval
|
model rambut oval pendek
|
Model rambut bob dengan potongan belah pinggir super halus ini mempunyai kesan sangat trendy dan kekinian. model rambut messy (berantakan) yang dipadukan dengan rambut berombak terlihat apik untuk kesan casual santai. Untuk acara formal anda dapat mencoba memadukannya dengan rambut basah.
baca juga : model rambut untuk wajah kotak
2. Model rambut face framing berlapis wajah oval
|
model rambut oval sebahu
|
Model rambut face framing berlapis (layer) sangat cocok untuk wanita asia. Model rambut untuk wajah oval menekankan segi potong rambut medium-long. Layer dimulai dari dagu sampai ke bawah. Bagi anda yang mempunyai rambut lurus, cobalah model rambut ini dan anda akan menyukai hasilnya.
3. Model rambut panjang untuk wajah oval keriting layer
|
model rambut oval layer
|
Model rambut Kate Middleton banyak ditiru oleh seluruh wanita di dunia.
Model rambut untuk wajah oval ini terkesan sangat simple namun berkharisma. Layer di bagian ujung rambut membentuk sebuah frame oval yang sangat anggun.
baca juga : Model rambut untuk wajah bulat
4. Model rambut untuk wajah oval shaggy bob
|
model rambut oval bob
|
Layer pada model rambut bob dapat memberikan kesan berombak. Kuncinya adalah membuat bagian rambut pada rahang lebih tebal dibandingkan rambut bagian atas. Anda juga dapat menggunakan curling iron (pengeriting rambut) untuk lebih menambahkan aksen curly berombak.
5. Model rambut untuk wajah oval bob pendek
|
model rambut oval pendek
|
Saya sangat menyukai
model rambut untuk wajah oval yang satu ini. Di beberapa tahun belakangan model rambut bob memang sangat diminati, kesan yang ditimbulkan sangat simpel namun menggoda.
Itulah 5
model rambut untuk wajah oval. Sebenarnya anda sangat beruntuk jika mempunyai wajah oval karena
model rambut wanita yang mempunyai wajah oval sangat beragam dan bervariasi. Hanya perlu beberapa langkah untuk mendapatkan hasil maksimal, Jangan takut menjadi cantik ya girls!
Related Posts